Tuesday, 28 April 2009

Belajar Memahami kebesaran Tuhan dari alam

Masihkah anda nggak yakin bahwa Tuhan itu Maha Besar. Saking besarnya kekuasaan Nya, sehingga hanya sedikit saja manusia yang dapat memahami Nya. Sebagian besar manusia hanya meyakini bahwa dirinya sendirilah yang menentukan hidup nya. Sedangkan Tuhan ......nggak tahu entah kemana.

Dalam artikel berikut aku ingin mengajak anda semua untuk sejenak mengembara keluar angkasa....demi memahami apa sih yang dimaksud dengan Tuhan Maha Besar. Di artikel sebelumnya tentang kekuasaan Allah menggambarkan betapa bumi yang sebesar ini...”hanya” merupakan setitik ’debu” diantara lautan bintang di jagad raya ini. Tapi mungkin kita masih kurang menyadarinya.

Sekarang coba anda perhatikan perbandingan ukuran antara bumi (earth) dengan planet lain disekitarnya yang sama-sama mengelilingi matahari seperti merkurius, jupiter, saturnus dan lain-lain di gambar berikut :


Di sini masih terlihat ukuran bumi yang seperti kelereng kecil. Namun coba anda perhatikan gambar berikut bila bumi ( earth) dan beberapa planet disekitarnya, dibandingkan dengan matahari ( Sun)



Woow....ternyata bumi begitu kecilnya. Hanya sebuah titik dan bersama-sama planet lainnya mengelilingi matahari. Kalau dibanding dengan matahari saja sudah sedemikian kecilnya bumi ini. Coba anda lihat gambar berikut dimana matahari yg begitu besar dibanding dengan bintang yang lain yang jauh lebih besar?



Allohu Akbar....Alloh Maha Besar. Matahari (sun) kelihatan hanya setitik debu sama ketika bumi dibanding dengan matahari. Lantas apakah kita sebagai manusia masih mau membangga-banggakan diri diantara manusia lainnya. Pantaskah manusia seperti saya, anda, dan teman-teman kita semua berlaku sombong dan congkak dihadapan Tuhan Yang Maha Besar?......Sungguh bila anda memahami semua ini ...anda akan menemukan betapa Tuhan Maha Besar....Jauuuh Lebih besar dari ciptaan Nya di Alam semesta ini.

So....bersikap rendah hatilah dan selalu bertawakal kepada Alloh....maka hidup anda akan lebih bahagia dan bermakna.

salam bahagia dan sukses selalu..!!!

No comments:

Post a Comment

About Me

My photo
Halo sobat...nama saya Didik Sugiarto.....Saya bukanlah blogger profesional....hanya sekedar hobi ngeblog dan juga belajar cara mencari uang dengan blog.....adsense, amazon, clickbank dll.......semoga blog ini bermanfaat bagi kita semua.

On Jul 09 Anonymous commented on ustad danu mahal
Ada, biaya konsultasinya 400ribu per orang belum termasuk biaya obat2an herbal lainnya

On May 02 Anonymous commented on inilah biografi masashi kishimoto
Wow... makasih ya buat sharingnya.. good job kaka ..😇

On Aug 13 Anonymous commented on falsafah hidup dari serial avatar
Keren bung didik..Sya cari2 dr dulu.fb.com/bazaf

On Jul 28 palaq commented on alhamdulillahkumpulblogger membayar
Keren gan infonya

On Jun 14 Anonymous commented on alamat praktek ustad danu
Minta bantuan ustad .. doa apa yg harus saya panjatkan sebagai anak mengenai sakit kanker ibu saya...(more)

Widget by Politik
Publish at Belajar Bisnis Online Terbaik